Berita
Penyerahan Bantuan Peningkatan Kualitas Rumah Tidak layak Huni
Payakumbuh – Sutri Ningsih dari Kelurahan Padang Tangah Payobada sangat senang melihat kedatangan Pj. Wali Kota Payakumbuh bersama rombongan di kediaman barunya. Mengapa tidak, dia bersama keluarga akan segera menempati rumah baru yang baru saja selesai direhab melalui program bantuan peningkatan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH). “Kita berkomitmen dan berkeinginan, sesuai dengan Rencana Pembangunan Daerah (RPD) dan Renstra OPD 2023-2026, setiap tahun ditargetkan sebanyak 100 RTLH akan ditangani dalam bentuk pemberian bantuan untuk peningkatan kualitas, Read more…